Inilah cara mudah membuat Ayam Woku, makanan khas manado, Sulut, kuncinya dilumuri air jeruk nipis, rebus air dengan bumbu halus Fireless Kitchen - Ayam Woku adalah salah satu hidangan khas Manado, Sulawesi Utara, yang terkenal dengan aroma harum dan cita rasa pedas-gurih yang kaya rempah. Masakan ini menjadi favorit banyak orang karena racikan bumbunya yang melimpah dan cara memasaknya yang khas. Ayam Woku biasanya disajikan pada acara keluarga...
Food And Drink